MAKANAN KHAS PALEMBANG
5 KULINER PALEMBANG YANG WAJIB DI COBA
Sejarah Makanan Khas Palembang
Palembang merupakan salah satu daerah di Indonesia yang dikenal memiliki kuliner yang bercita rasa khas dan enak. Ibu kota dari Sumatera Selatan ini menyimpan kekayaan kuliner yang sangat sayang untung dilewatkan. Anda bisa menemukan sensasi rasa yang gurih, pedas, segar sampai manis dari jajaran kuliner khas Palembang. Selain memiliki cita rasa yang khas, kuliner Palembang juga memiliki cerita tersendiri berkaitan dengan sejarah Kota Palembang dan perkembangan kehidupan masyarakat disana. Artikel ini akan menjelaskan cerita dari makanan khas palembang yang wajib Anda coba bila berkunjung ke Palembang.
1. Pempek
Pempek bisa dibilang sebagai icon kuliner Palembang. Pempek adalah makanan wajib yang harus dicoba dan dijadikan oleh oleh bila Anda berkunjung ke Palembang. Pempek dibuat dari daging ikan yang digiling halus kemudian dicampur dengan tepung kanji. Daging ikan yang digunakan bisa dari ikan belida, ikan gabus, ikan tenggiri dan banyak ikan lainnya.
Teman santapan pempek adalah kuah saus bernama cuko alias cuka. Cuko adalah kuah berwarna hitam kecoklatan yang dibuat dari air, gula merah, cabai rawit, bawang putih dan garam. Cuko memiliki sensasi pedas yang akan menambah nikmat pempek. Pempek tidak hanya dapat ditemui di Palembang, namun juga di kota lain di Sumatera Selatan. Di daerah Palembang, pempek sendiri memiliki beberapa jenis bergantung dari kreatifitas pembuat pempek tersebut. Beberapa jenis pempek yang patut Anda tau seperti pempek kapal selam, pempek lenjer, pempek keriting, pempek kulit, pempek pistel, pempek lenggang, pempek udang, pempek tahu dan banyak lainnya. Anda bisa menemukan pempek hampir di setiap sudut Kota Palembang.
Bicara mengenai sejarah kuiner lezat ini, pempek ini telah ada sejak abad ke 16, dimana saat itu Sultan Mahmud Badaruddin II sedang berkuasa. Di masa kesultanan Palembang itu, pempek disebut dengan kelesan. Kelesan adalah makanan adat yang akan ditemui di Rumah Limas yang memiliki sifat dan kegunaan tertentu. Makanan ini disebut dengan kelesan karena pempek di keles atau artinya tahan bila disimpan lama. Pempek pertama kali dibuat oleh orang asli Palembang namun dijual oleh pedagang Tionghoa yang memang saat itu sudah masuk ke Palembang. Di tahun 1916, pempek baru mulai di jajakan di kampung kampung, terutama di kawasan Masjid Agung dan Masjid Lama Palembang yang dikenal dengan kawasan keraton. Nama pempek sendiri berasal dari sebutan pembeli pempek pada penjualnya saat itu. Pembeli menyebut pedagang Tionghoa yang berjualan kelesan dengan sebutan empek. Banyak pembeli, khususnya anak muda Palembang memanggil penjual kelesan dengan sebutan ‘Pak, Empek, Mampir kesini’. Karena hal ini, nama pempek lebih populer dibanding kelesan dan dijadikan nama kuliner berbahan ikan ini sampai sekarang.
2. Tekwan
Selain pempek, Palembang juga memilki kuliner berbahan ikan lain bernama tekwan. Tekwan adalah sejenis sup dengan isi daging ikan tenggiri dicampur sagu dalam potongan kecil yang berbentuk seperti siomay. Campuran ikan tenggiri ini ditemani dengan jamur, bihun atau soun, irisan bengkoang, daun bawang dan kemudian disiram dengan kuah berbahan udang yang gurih. Sajian tekwan sekilas mirip dengan sup bakso ikan atau fish cake dengan kaldu udang yang menggoda.
Dilihat dari sejarahnya, tekwan merupakan kuliner hasil akulturasi budaya Tionghoa dan Palembang. Saat itu pedagang Tionghoa yang sudah menetap di Palembang memperkenalkan kuliner berbahan ikan ini yang dikemudia diadopsi oleh orang asli Palembang. Orang asli palembang ini mengubah rasa sup ikan ini dengan cita rasa lokal yang sesuai dengan lidah orang Palembang. Nama tekwan sendiri berasal dari gabungan kalimat ‘bekotek samo kawan’ yang memilki arti mengobrol bersama kawan. Kata dalam bahasa palembang ini kemudian disingkat menjadi tekwan. Hal ini didasari dari kebiasaan orang Palembang yang menyantap tekwan dalam suasaan santai sambil berbincang dengan para temannya. Meski begitu, ada pula yang menyebut bahwa nama tekwan berasal dari serapan bahasa Inggris yakni kalimat ‘take one’ yang artinya mengambil satu satu.
3. Laksan
Laksan adalah kekayaan kuliner lain dari Sejarah Makanan Khas Palembang yang wajib Anda cicip. Laksan pada dasarnya mirip dengan pempek yakni campuran dari ikan yang digiling halus dan tepung sagu. Adonan daging ikan ini dibuat dengan bentuk oval dan kemudian dipotong dengan sejajar.
Bentuknya mirip dengan pempek lenjer yang dipotong lebih kecil setebal 1 sampai 1,5 cm. Bedanya, laksan tidak disajikan dengan cuko yang berwarna hitam, melainkan dengan kuah santan. Kuah santan ini biasanya ditambah bumbu bumbu lain seperti ebi yang membuat rasanya makin gurih dan sedap. Laksan biasanya disajikan dengan sambal merah dan tidak lupa taburan bawang goreng. Meski tidak sepopuler pempek atau tekwan, namun Anda patut untuk mencoba makanan khas Palembang yang satu ini.
4. Martabak Har
Pelembang juga memiliki panganan martabak terkenal bernama martabak Har. Martabak ini berbahan dasar tepung terigu yang kemudian dicampur dengan telur bebek dan telur ayam. Teman santapan martabak ini adalah kuah kari kambing yang dicampur dengan kentang. Berbeda dengan martabak telur yang dijajakan di kota lain, martabak Har ini disajikan dengan kuah berbahan kari dan kecap asin yang dicampur dengan cabai rawit yang pedas. Secara porsi, martabak har juga diperuntukan untuk satu orang, berbeda martabak telur biasanya.
Sejarahnya, martabak Har ini diperkenalkan oleh Haji Abdul Razak. Beliau menyajikan masakan khas India yang juga disesuaikan dengan lidah orang Palembang. Anda bisa menemukan martabak Har dengan mudah di banyak sudut Kota Palembang. Martabak ini memiliki rasa gurih khas kari dengan tekstur martabak yang padat dan kulitnya yang garing. Bila Anda ke Palembang, sempatkanlah menyicip kuliner yang satu ini.
5. Pindang
Kuliner khas lain dari Palembang adalah pindang. Pindang adalah olahan kuah yang memiliki perpaduan rasa segar, gurih dan pedas yang sangat khas. Pindang dibuat dari bumbu rempah khas Indonesia yang cocok dengan selera kebanyakan orang Indonesia, termasuk oran Palembang. Di Sumatera Selatan, Anda bisa menemukan berbagai macam pindang seperti Pindang Komering, Pindang Meranjat dan Pindang Palembang. Isi dari pindang ini bermacam macam, bisa berupa pindang ikan patin, pindang udang, pindang tulang, pindang ikan baung, pindang telur ikan, pindang ikan gabus dan banyak lainnya.
Palembang memang menyimpan banyak makanan khas yang memakai bahan ikan. Pindang sangat nikmat disantap dengan sepiring nasi putih yang hangat. Anda akan menemukan sensasi gurih, pedas dan segar dari kuliner khas Palembang ini. Ditambah dengan lembutnya ikan atau udang, pindang bisa menjadi pilihan makan siang yang menarik untuk Anda. Pindang juga biasa dihidangkan dengan irisan nanas dan daun kemangi. Untuk mencicipi kuliner khas ini, Anda bisa menemukannya di banyak warung maupun restoran yang ada di Kota Palembang.
Pempek makanan khas paling lezat di palembang
ReplyDeleteAsli bang, nagih hahaha
DeleteTekwan, kalo dua jadi tektu ya?
ReplyDeleteGa gitu om hahaha
DeleteBudak Kecik makan bakwan, bakwan ny Idak bagi bagi,
ReplyDeleteKejer kawan ny Dio ny
Asli wkwk
Hahaha
DeletePindangg love bangett
ReplyDelete❤️
DeletePempekkk is the best
ReplyDeleteYoi kak hehe
DeleteThis comment has been removed by the author.
ReplyDelete👍👍👍, model gendum jg tu,
ReplyDeleteMantap
ReplyDeletemaknyus
DeleteEnak banget
ReplyDeleteiiya dong hhe
DeleteThanks info gan
ReplyDeleteurwell gan, senang bisa membantu
DeleteKira kira yang paling enak yang mana
ReplyDeleteenak semua gan, dicoba aja satu satu hehe
DeleteEnak semuanya
ReplyDeleteiyaadong
DeleteThanks info gan
ReplyDeleteurwell gan, senang bisa membantu
DeleteBanyak banyak
ReplyDeleteMaknyus bangetttt
ReplyDeletekebangetannn hehe
DeleteNtapssss jiwa
ReplyDeletemanjiw hehe
DeleteKhaannnn maennnzzzz
ReplyDeleteaahsyaapppp
DeleteSemua suka.....😁
ReplyDeleteHehehe
DeleteMntpppp
ReplyDeleteMaknyusss
ReplyDelete👌👌
DeleteEnakkkknyaaa
ReplyDeleteNyam nyamm hahah
Deletew
ReplyDeleteo
ReplyDeletem
ReplyDeleteN
Deletea
ReplyDeleteB
Deletei
ReplyDeleteThis comment has been removed by the author.
DeleteJ
Deleten
ReplyDeleteO
Deleteg
ReplyDeleteH
Deleteo
ReplyDeleteP
Deleten
ReplyDeleteO
Deleted
ReplyDeleteE
Deletee
ReplyDeleteF
Deleter
ReplyDeleteS
Deletef
ReplyDeleteG
Deletel
ReplyDeleteM
Delete<3
ReplyDelete❤️
Delete.
ReplyDelete,
Delete,
ReplyDelete.
Deleteluv
ReplyDelete😁
Delete.........
ReplyDelete,,,,,,
Deleteabcde
ReplyDeleteFghij
Delete12345
ReplyDelete678910
Deletea
ReplyDeleteb
ReplyDeletec
ReplyDelete.
ReplyDeleteR
ReplyDeleteE
ReplyDeleteF
DeleteSyukakk dehh😍
ReplyDelete❤️❤️
DeleteEnakk😍
ReplyDelete👍
ReplyDelete❤️
Delete.
ReplyDelete,
DeleteM
ReplyDeleteN
ReplyDeleteT
ReplyDeleteA
ReplyDeleteP
ReplyDeleteMantap
DeleteB
ReplyDeleteE
ReplyDeleteT
ReplyDeleteO
ReplyDeleteL
ReplyDeleteBetol
DeleteWow
ReplyDeleteA
ReplyDeleteB
ReplyDeleteX
ReplyDeleteV
ReplyDeleteB
ReplyDeleteB
ReplyDeleteC
ReplyDeleteD
ReplyDeleteE
ReplyDeleteF
ReplyDeleteG
ReplyDeleteH
ReplyDeleteI
ReplyDeleteJ
ReplyDeleteK
ReplyDeleteL
ReplyDeleteM
ReplyDeleteN
ReplyDeleteP
ReplyDeleteQ
ReplyDeleteR
ReplyDeleteS
ReplyDeleteT
ReplyDeleteU
ReplyDeleteX
ReplyDeleteY
ReplyDeleteZ
ReplyDelete4
ReplyDelete5
ReplyDelete6
ReplyDelete7
ReplyDelete8
ReplyDelete9
ReplyDelete100
ReplyDelete.
ReplyDelete.
ReplyDelete.
ReplyDelete.
ReplyDelete.
ReplyDelete.
ReplyDelete.
ReplyDelete.
ReplyDelete.
ReplyDelete.
ReplyDeleteP
ReplyDeleteP
ReplyDeleteM...
ReplyDelete....
ReplyDelete...
ReplyDeleteA
ReplyDelete.
ReplyDelete,
ReplyDeleteL
ReplyDeleteQ
ReplyDeleteB
ReplyDelete..
ReplyDelete.
ReplyDeleteP
ReplyDelete...
ReplyDelete,,,
ReplyDelete,,,
ReplyDeleteP
ReplyDelete.....
ReplyDelete.....
ReplyDelete,,,,
Delete❤️
ReplyDelete:)
ReplyDeleteAuau
ReplyDeleteNanana
ReplyDeleteNsnsbs
ReplyDeleteHabsbzgah
ReplyDeleteHbbvv
ReplyDeleteAhsbsbs
ReplyDeleteSusujsjs
ReplyDeleteNsnshhs
ReplyDeleteHahabzhuq
ReplyDeleteNsnshhs
ReplyDelete